Kerjasama yang telah dijalin antara program studi Pendidikan TIK dengan instansi lain diantaranya adalah:

      

  • Kerjasama level internasional pada kegiatan “Temasek Foundation Program on Innovations in Teaching & Learning” dengan Nanyang Polytechnic International Singapore.
  • Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kota Surakarta  tentang Pelaksanaan PPL (Praktik Pengalaman Lapangan) di sekolah-sekolah Kota Surakarta ini dilaksanakan setiap tahunnya.
  • Beberapa Dispora daerah maupun propinsi, seperti Dispora Kota Surakarta, Tegal, Prop Jawa Tengah, Jawa Timur, DIY untuk program diklat manajemen laboratorium TIK, melalui EDC (Education Development Center) FKIP UNS.
  • DitPSMK Kemendiknas tentang Program pendampingan SMK, kerjasama ini dilaksanakan sejak tahun 2008 sampai sekarang.
  • SEAMOLEC (South East Asian Ministers of Education Organization Regional Open Learning Center) dalam bentuk joint program perkuliahan untuk meningkatkan kompetensi lulusan di bidang penguasaan TIK khususnya di dunia industri.
  • Polines Semarang dalam program PPCPAK (Program Pendidikan Calon Pendidik Akademi Komunitas)
  • Beberapa industri/perusahaan untuk tempat magang mahasiswa praktik dunia industri, seperti TA TV, PT. Telkom, dll
  • Kerjasama dengan SMA N 1 Girimarto  Wonogiri tentang uji kompetensi keahlian dibidang desain multimedia.
  • Kerjasamadengan SMKN 1 Sukoharjo tentang uji kompetensi keahlian dibidang TKJ (Teknik Komputer dan Jaringan)