Prestasi mahasiswa S-1 PLB dalam kurun waktu 2 tahun terakhir meliputi:

  1. Sri Mahesti Nurfatimah, Juara 1 home turnament (taekwondo) 2016
  2. Rindi Lilin Wandira, PLB 2015, Juara 2 World Class Internasional Jember Open Marching Competion V 2016
  3. Rizka noor azila wakhidah, Juara 1 lomba baca puisi law year 2016, Juara 3 lomba baca puisi seleksi universitas (selektas) 2016, Juara harapan 1 lomba mendongeng dalam acara museum goes to campus 2016
  4. Athifah khairunnisa, Juara 3 lomba mendongeng dalam acara museum goes to campusTahun 2016
  5. Rahmad Sukidi, Juara 3 Lomba Essai PKKMB  2016
  6. Misbahul Arifin, PLB 2015, Juara harapan 3 MTQ UNS sejawa tahun 2015
  7. Sri Sugiyanti, PLB 2015, Juara 3 lari 100m peaparna 2016
  8. Tsara Devita, PLB 2015, 10 Besar LKTI A JN UKMI UNS 2015, Finalis 10 besar Kompetisi Pembelajaran inovatif UNESA 2016

Profil Lulusan

Deskripsi

Calon guru Pendidikan Khusus

  1. Pelaksana identifikasi dan asesmen anak berkebutuhan khusus
  2. Membantu intervensi dini anak berkebutuhan khusus
  3. Merencanakan pembelajaran
  4. Membantu pelaksanaan dan pengelolaan pembelajaran
  5. Membantu Menilai pembelajaran
  6. Membantu analisis hasil penilaian
  7. Membantu proses remidiasi dan pengayaan

Pengelola / Tenaga kependidikan khusus

  1. Merencanakan program terkait dengan bidang kelembagaan, kesiswaan, kurikulum, pembelajaran, dan sarana prasarana yang berkaitan dengan perluasan layanan dan mutu pendidikan khusus
  2. Melaksanakan program terkait dengan bidang kelembagaan, kesiswaan, kurikulum, pembelajaran, dan sarana prasarana yang berkaitan dengan perluasan layanan dan mutu pendidikan khusus
  3. Monitoring dan evaluasi program terkait dengan bidang kelembagaan, kesiswaan, kurikulum, pembelajaran, dan sarana prasarana yang berkaitan dengan perluasan layanan dan mutu pendidikan khusus

Instruktur Pendidikan Khusus

 

 

 

 

 

  1. Pelaksana identifikasi dan asesmen anak berkebutuhan khusus
  2. Membantu intervensi dini anak berkebutuhan khusus
  3. Merencanakan program rehabilitasi
  4. Membantu pelaksanaan dan pengelolaan pembelajaran
  5. Membantu Menilai pembelajaran
  6. Membantu analisis hasil penilaian
  7. Membantu proses remidiasi dan pengayaan

Asisten Peneliti Pendidikan Khusus

  1. Membantu perencanaan kegiatan penelitian
  2. Membantu pelaksanaan kegiatan penelitian
  3. Membantu pengumpulan data penelitian

Pekerja Sosial

  1. Membantu peningkatan kemampuan dalam melaksanakan tugas-tugas kehidupan dan memecahkan masalah-masalah sosial yang ada terkait anak berkebutuhan khusus
  2. Membangun jejaring antara anak berkebutuhan khusus dengan organisasi kemasyarakatan di bidang disabilitas, lembaga pemerintah di bidang disabilitas, lembaga pemberi pelayanan masyarakat dalam hal ini; Dinas Sosial dan Pemberdayaan Masyarakat, serta Pemerintah
  3. Memiliki kemampuan menyampaikan informasi dengan baik dan benar di bidang layanan pendidikan khusus
  4. Memiliki kemampuan untuk mempengaruhi kebijakan sosial terkait pelaksanaan pendidikan khusus

Wirausaha

  1. Menciptakan lapangan pekerjaan dengan berbasis disabilitas
  2. Membangun kemitraan antara disabilitas dengan DUDI

 

Alumni program studi ini telah banyak diterima di berbagai instansi baik pemerintah maupun swasta, klinik atau konsultan ABK (Anak berkebutuhan khusus), peneliti, tenaga kependidikan dan lain lain